Dari Jerman untuk Sobat PKS


Di usianya yang menginjak 13 tahun, tepatnya 22 April 2011, PKS mendapat "kado ulang tahun" dari-Nya melalui rentetan berbagai peristiwa yang mengharu biru. Sebagai komunitas yang tak pernah lelah memperbaiki diri, semua peristiwa kita ambil hikmahnya. Teman-teman kita nun jauh di benua Eropa, di Jerman, berbagi hikmah untuk kita semua. [admin pkspiyungan]
...


Sobat2 #PKS, ada byk sekali #hikmah yg bisa didapat dari semua peristiwa ini. Berikut ini di antaranya...

1. #Hikmah utk senantiasa berhati-hati terhadap pembawa berita atau link tidak dikenal yg disuguhkan kpd kita.

2. #Hikmah agar kita semua sobat #PKS tdk merasa sdh bersih, melainkan trs bersih2 diri dlm rangka mewujudkan cita-cita kebersihan tsb.

3. #Hikmah agar kita semua sobat #PKS menjauhkan diri dr niat atau kecenderungan mengeksploitir kelemahan pihak lain.

4. #Hikmah utk senantiasa menjaga lisan dlm bernasehat, krn sesuatu yg bnr selalu berhak utk disampaikan dgn kesabaran.

5. #Hikmah bhw di sekeliling kita semua ada yg mengawasi & mencatat, baik dr kalangan manusia maupun yg lainnya.

6. #Hikmah kebijaksanaan-Nya utk memberikan pengingat kpd kita semua melalui peristiwa yg menimpa org lain.

7. #Hikmah agar kita sdr bhw apa pun kelebihan yg diberikan-Nya kpd #PKS, bukanlah sekali-kali utk dibanggakan secara berlebihan.

8. #Hikmah dlm rangka mendewasakan diri kita semua utk melihat permasalahan secara proporsional & berimbang.

9. #Hikmah yang membuat kita mendapatkan gambaran yg lbh utuh mengenai medan yg harus dilalui.

10. #Hikmah kekuatan, bhw #PKS itu lemah & tidak berkuasa atas apa pun kecuali dgn ijin & pinjaman dari-Nya.

11. #Hikmah keteguhan hati dlm kepungan cerca & olok2, serta tdk membalasnya dgn hal yg setara atau lebih buruk.

12. #Hikmah sbg pengingat bhw masyarakat sgt berharap & menuntut #PKS tampil sebaik mgkn dlm bekerja utk Indonesia.

13. #Hikmah bahwa kita tdk bisa memilih "kado ulang tahun" dari-Nya :).

Thn ini Ia memberikan "hadiah ultah" yg berbeda dr biasanya kpd #PKS. Baja terbaik dibuat dr tungku terpanas.

Salam dari Jerman....


...

*)sumber: http://twitter.com/pksjerman


*posted: pkspiyungan.blogspot.com
thumbnail
About The Author

Ut dignissim aliquet nibh tristique hendrerit. Donec ullamcorper nulla quis metus vulputate id placerat augue eleifend. Aenean venenatis consectetur orci, sit amet ultricies magna sagittis vel. Nulla non diam nisi, ut ultrices massa. Pellentesque sed nisl metus. Praesent a mi vel ante molestie venenatis.

0 komentar